Add me on Google+
Add me on Facebook

Jadikan Blog Anda Terlihat Dingin & Segar Dengan Efek Salju

Diposting oleh Label: di

Saya yakin, siapapun pasti lebih menyukai suasana yang dingin dan segar daripada suasana yang panas dan berkeringat. Begitu juga suasana pada blog, tentunya setiap pengunjung juga pasti akan merasa nyaman apabila nuansa blog anda Cool n Fresh.

Lalu, bagaimana membuat blog yang memiliki nuansa dingin dan segar?? Ohhh itu perkara yang gampang bung. Pada trik kali ini, Tim Kreatif Java Creativity akan berbagi trik bagaimana cara memberikan suasana yang segar pada blog anda yaitu dengan cara menambahkan Efek Turun Hujan Salju pada blog anda.

Langsung saja, berikut ini caranya :
  • Silakan login ke dalam halaman Dashboard
  • Kemudian klik menu Rancangan
  • Jika sudah, pada bagian Elemen Halaman silakan klik Tambah Gadget (Add Gadget)

  • Klik HTML/Java Script kemudian Copy Paste kode berikut ini dan letakkan pada kotak yang telah disediakan.
<script src="http://masterendi.googlecode.com/files/salju.js"></script>


  • Simpan dan lihatlah hasilnya.
Berikut ini silakan lihat demo-nya

Bagaimana?? Dingin sekali kan suasananya ^_^

Semoga Bermanfaat,

Tetap Semangat!!
Posting Komentar

Back to Top